Kepemimpinan Lurah Dalam Meningkatkan Kinerja Pegawai Pada Kelurahan 13 Ulu Kecamatan Seberang Ulu II Kota Palembang
DOI:
https://doi.org/10.58437/mim.v11i2.101Kata Kunci:
Kepemimpinan, Pola, BeradaptasiAbstrak
Peran Kepemimpinan sangat penting bagi seorang pemimpin untuk memberi contoh kepada pegawai melalui sikap dan perbuatan sehingga mampu menciptakan suasana kerja yang baik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kepemimpinan lurah dalam meningkatkan kinerja pegawai dan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja pegawai pada Kelurahan 13 Ulu Kecamatan Seberang Ulu II Kota Palembang. Penulisan ini menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif. Hasil penelitian dari data melalui wawancara, maka ditemukan bahwa kepemimpinan Lurah belum cukup baik karena pada umumnya pegawai belum melaksanakan kedisiplinan dengan baik karena masih kurangnya pengawasan ataupun aturan yang dibuat untuk mengingatkan pada pegawai agar kedisiplinan dalam bekerja terus terjaga.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2022 Majalah Ilmiah Manajemen STIE Aprin Palembang
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.