MINAT BELI KONSUMEN TEH TONG TJI DIPENGARUHI OLEH EKUITAS MEREK

MINAT BELI KONSUMEN TEH TONG TJI DIPENGARUHI OLEH EKUITAS MEREK

Penulis

  • resika resika stie aprin

DOI:

https://doi.org/10.58437/mim.v12i2.169

Abstrak

 Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh ekuitas merek terhadap minat beli konsumen teh merek Tong Tji di Kota Palembang. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan jumlah sampel sebanyak 100 orang. Sumber data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana. Berdasarkan dari hasil uji regresi variabel ekuitas merek dari tabel koefisien diperoleh nilai signifikan sebesar 0,000 < 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel ekuitas merek berpengaruh terhadap variabel minat beli konsumen. Berdasarkan tabel yang diperoleh nilai koefisien determinasi sebesar 0,436 atau 43.6% hal ini menunjukkan bahwa ekuitas merek berpengaruh positif terhadap minat pembelian, dan sisanya sebesar 56.4% dipengaruhi oleh variabel lain diluar penelitian ini.

Unduhan

Diterbitkan

02-01-2024

Cara Mengutip

resika, resika. (2024). MINAT BELI KONSUMEN TEH TONG TJI DIPENGARUHI OLEH EKUITAS MEREK: MINAT BELI KONSUMEN TEH TONG TJI DIPENGARUHI OLEH EKUITAS MEREK. Majalah Ilmiah Manajemen STIE Aprin Palembang, 12(2), 26–33. https://doi.org/10.58437/mim.v12i2.169